Langsung ke konten utama

Misteri Di Balik Keindahan Pantai Benteng Portugis Yang Selama Ini Terpendam

....pemandangan indah di Benteng Portugis, tampak laut lepas memesona. Gulungan ombak perlahan menyapa setiap pengunjung yang datang. Angin yang semilir membuat pengunjung betah menghabiskan waktu berjam-jam untuk duduk di tepian pantai. Meskipun tidak berpasir putih tempat ini memiliki daya tarik tersendiri.


Dewi seorang pengunjung mengaku datang pagi pulang sore bersama rombongan. Tempat ini
memang menjadi favorit pilihan muda mudi untuk mengisi waktu luangnya. Selain menawarkan panorama pantai, ada pula perahu penyeberangan ke pulau Mondoliko, dengan tarif Rp 100 ribu untuk menyewa satu perahu, bisa diisi hingga 5 orang.

“Banyak karang cantik, adem lagi,” kata Ira (19) setelah kembali dari Selat Mandalika sore itu. Bagi yang tak berkeinginan menyeberangi laut, tempat wisata ini juga menyediakan taman. Taman yang sekelilingnya dipenuhi pohon rindang menjadi pilihan para pengunjung untuk sekedar berteduh di bawahnya sembari menikmati makanan yang dibawa. Tak jarang banyak pula anak-anak yang bermain di arena bermain anak.

Mitos mengatakan, pasangan kekasih yang datang ke Benteng Portugis akan putus. Namun mitos ini tak menjadikan pengunjung lantas enggan menghabiskan waktu bersama kekasih di tempat romantis itu.

Lepas dari misteri dan mitos yang ada, benteng Portugis tetaplah benteng peninggalan
sejarah. Tetaplah tempat wisata dengan panorama alam yang memukau mata setiap pengunjung.
Lebih dari itu, mampu pula membuka wawasan sejarah untuk memperkaya khasanah
pengetahuan. (Laporan Mahasiswa Magang Tribun Jateng, Lilis Yuliyana)

sumber http://jateng.tribunnews.com/2015/12/05/misteri-dan-mitos-pusaran-air-di-benteng-portugis-jepara-jateng?page=2


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Faktor-Faktor Melatar Belakangi Perkembangan Bimbingan Konseling (BK)

Faktor-Faktor yang Melatar Belakangi Berkembangnya Bimbingan Konseling.  Upaya layanan bimbingan dan konseling secara profesional lahir dl Amenka Serikat  dan berkembang pesat abad ke-20. Banyak faktor yang mendorong pesatnya Perkembangan disiplin ilmu ini, hingga mampu menerobos institusi-institusi pendidikan khususnya sekolah. Sedikitnya, terdapat enam faktor yang mempelopori perkembangan bimbingan dan konseling tersebut, di antaranya yaitu:  1. Perhatian pemerintah terhadap penduduk imigran yang datang ke Amerika Serikat dari kawasan Eropa, mereka membutuhkan pekerjaan yang layak, dari situlah kemudian mendapat layanan dari biro biro vokasional pemerintah, yang melalui penyuluhan penyuluhan untuk mengarahkan bakat dan minat mereka agar pekerjaan yang di dapat sesuai dengan potensi mereka.  2. Pandangan Kristen yang beranggapan bahwa dunia adalah tempat pertempuran antara kekuatan baik dan buruk, atas dasar ini maka berbagai lembaga pendidikan di wajibkan mengajark...

PARAGRAF

PARAGRAF A.       Pengertian paragraf Paragraf yaitu " seperangkat kalimat yang terdiri atas satu kalimat pokok dan beberapa kalimat penjelas ". Kalimat Pokok atau Kalimat Utama yaitu " kalimat yang berisi masalah atau kesimpulan sebuah paragraf ". Sedangkan Kalimat Penjelas yaitu " kalimat yang berisi penjelas masalah pada kalimat utama ". B.        Syarat-Syarat Paragraf Paragraf adalah kumpulan kalimat yang saling berangkai nan padu yang membentuk suatu gagasan utama yang ingin disampaikan oleh pembacanya. Suatu paragraf yang baik harus mencakup beberapa persyaratan sebagai berikut: 1. Kelengkapan (Completeness) Paragraf yang baik harus memiliki unsur – unsur paragraf yang lengkap diantaranya adalah: a.        Gagasan utama Gagasan utama adalah topik utama atau permasalahan yang sedang dibahas dalam suatu paragraf. b.       Kalimat utama Kalimat utama adalah kalimat yang meng...

Maksud Dan Arti Singkatan BTW, OTW dan GWS yang Sering Dipakai Anak Alao

Di antara kita pasti semut sering ada yang mendengar kata-kata otw atau kata-kata btw atau kata-kata gws pasti dia agar kalian masih sering bertanya-tanya apa sih maksud dari kata-kata itu ? Pertama kali saya mendengarnya saya pun bingung maksute wonge iki piye cocomong ane kok serba singkatan ? Akhirnya saya itu tari dari beberapa artikel dan ada kalau saya temukan arti yang salah hasil temukan artinya benar hingga malam saya bukan tambah jelas malas silakan kata-kata ini seperti artinya. Oke apabila teman-teman memang mengalami kejadian seperti yang saya alami seperti ini maka aja kita itu satu nasib sama-sama bingung mengartikan kata otw btw dan gws. Tapi jangan sampai kita itu patah semangat ataupun kita itu menjadi kecil hatilah berarti saya ini kurang gaul saya ini kurang keren saya ini cooper dan lain-lain jangan jangan sampai teman-teman memiliki anggapan seperti itu a.. Karena sekali saja teman-teman memiliki pikiran seperti itu sama halnya teman-teman itu menjatuhkan d...